Syekh Ali- Gom'ah

Monday, February 23, 2009

Kiamat 2012?

Eramuslim,Dalam buku ‘Apocalypse 2012’ (Lawrence E.Joseph: 2007), penulis berdarah Lebanon yang menjabat sebagai Ketua Dewan Direksi Aerospace Consulting Corporation di New Mexico ini dipaparkan dengan sangat jelas dan juga ilmiah tentang kemungkinan terjadinya bencana alam di tahun tersebut. Bencana itu antara lain: siklus aktivitas matahari yang memuncak di tahun 2012 yang menyebabkan panas yang luar biasa di bumi, terlebih atmosfer kita sudah mengalami penipisan dan bolong di beberapa bagian sehingga selain memanaskan bumi dengan radikal juga melelehkan es di kutub dan juga menimbulkan badai serta topan yang dahsyat. Medan magnet bumi yang...

Bom Meledak di Kawasan Bersejarah Islamic-Cairo

Kairo,Petang Ahad (22/2) kemarin, sebuah bom meledak di kawasan wisata Husain di bilangan Kairo-Islam (Islamic Cairo). Akibat peristiwa itu, seorang wisatawan asing asal Prancis meninggal dunia, 17 wisatawan asing lainnya (dari Prancis, Jerman, Spanyol, dan Saudi Arabia) mengalami luka-luka.Sumber keamanan pemerintahan Mesir menyatakan bahwa sebuah benda secara tiba-tiba meledak sekitar sepuluh meter tepat di depan mesjid sekaligus makam Imam Husain, sang cucu Nabi."Sebuah bom tangan meledak di depan sebuah kafe yang terletak beberapa meter di antara Mesjid Husain dan Mesjid Azhar," kata sumber keamanan Mesir sebagaimana dilansir situs berita...

Page 1 of 22123Next